Buat Brand Sendiri Sistem Dropshipping

Cerko Store – Hi Owner, minimalisir modal kamu untuk stock barang atau produk, karena kamu bisa gunakan sistem Dropshipping yang akan mempermudah kamu dalam memasarkan brand kamu.
Saya jelaskan dengan contoh dibawah ini :
Contoh : Kamu punya 9 desain dari brand kamu
Kamu cukup tawarkan 9 desain yang kamu miliki kesemua teman maupun media sosial yang kamu miliki, namun sebelum itu kamu harus pastikan bahwa kamu sudah menentukan bahan apa yang kamu pilih untuk 9 desain tersebut.
Hal tersebut untuk mengetahui biaya yang kamu butuhkan untuk 1 kaos dengan desain kamu.
Jika kamu memilih bahan Cotton teteron Modal kamu hanya Rp. 49.000,- (desain depan) karena dengan harga tersebut kamu sudah mendapatkan, label tag, logo kerah dan desain depan di kaos tersebut.
Maka kamu bisa Jual Rp. 100.000,- dengan catatan (Belum termasuk Ongkir) sehingga customer kamu bisa mempersiapkan ongkir dari kaos tersebut.
Jika sudah kamu terima uang dari customer kamu, kamu hanya perlu memesan produk kamu dan upload desain yang dipesan beserta ongkir, maka kami akan proses dan kirim sesuai dengan Brand Kamu.
Dari Contoh diatas kamu sudah mendapatkan keuntungan Rp. 51.000,- dari kaos yang kamu jual.
Ini sistem Dropshippping tanpa modal yang menjadikan Mitra kami kebanjiran orderan.
Dari pada stock barang, Lebih baik gunakan uang mu untuk kebutuhan Marketing Digital bukan?.
Hubungi reseller support kami untuk berdiskusi Yuk.